Download Logo atau lambang Kabupaten Pemalang ( jawa tengah ) CDR Format, Vektor HD dan PNG. Anda bisa mendownload logo ini dengan resolusi gambar yang tinggi serta bisa juga memiliki file format CorelDRAW. Tetapi sebelum anda mendownload kita harus sedikit mengetahui penjelasan mengenai Kabupaten ini.
Pemalang adalah sebuah kabupaten di provinsi Jawa Tengah. Ibukotanya adalah Kota Pemalang. Kabupaten ini berbatasan dengan Laut Jawa di utara, Kabupaten Pekalongan di timur, Kabupaten Purbalingga di selatan, serta Kabupaten Tegal di barat.
Masa prasejarah
Keberadaan manusia pada masa prasejarah di Pemalang dapat dibuktikan dengan berbagai temuan arkeologis. Di Kabupaten Pemalang bagian barat ditemukan situs-situs megalitik, sedangkan sebuah nekara perunggu ditemukan di Desa Kabunan. Bukti arkeologis adanya unsur kebudayaan Hindu-Buddha di Pemalang antara lain ditemukannya patung Ganesha, lingga, kuburan, ambang pintu, dan batu nisan di Desa Lawangrejo dan Desa Banyumudal. Selain itu, ada pula bukti arkeologis unsur kebudayaan Islam berupa makam-makam para penyebar agama, antara lain Syeikh Maulana Maghribi di Kawedanan Comal, Rohidin, dan Sayyid Ngali Murtala yaitu salah seorang kerabat Sunan Ngampel.
Motto Kabupaten Pemalang :
Pemalang IKHLAS
(Indah, Komunikatif, Hijau, Lancar, Aman, Sehat)
Download Logo Kabupaten Pemalang CDR PNG HD
Download a Logos or coat of arms of KABUPATEN PEMALANG Vector CDR, SVG, AI, EPS, vector PDF Format & HD and PNG. You can download this logo with The high image resolution and can also have file formats CorelDRAW. But before you download we should know a little explanation about this logo. Maybe it's some explanation about the Logo ins Vector Formats may be beneficial and its logo can be Objecting in everyday life. Leave a comment if there is less description understands and thank you. Via | Google Drive | Zippyshare | MediaFire | Dropbox.
Jika Menemukan ada kesalahan pada tautan link DOWNLOAD, segera laporkan ke admin kami melalui halaman Formulir Kontak atau melalui Komentar agar dapat segera diperbaiki.
0 Response to "Logo Kabupaten Pemalang format PNG, dan CDR"
Post a Comment